Dipastikan Meriah, Event Robo-Robo 2016

Event budaaya Robo-Robo 2016 akan dipusatkan di Kecamatan Segedong, kabupaten Mempawah (Foto:Ahmad Johandi)
Event tahunan budaya Robo-Robo 2016 juga akan berlangsung di Desa Peniti Luar, Kecamatan Siantan, Kabupaten Mempawah, dengan menggelar Pengkang terbesar dan terpanjang se-Nusantara yang digagas oleh Dra. Haerany pemilik Pondok Pengkang (Foto:Ahmad Johandi)

MEMPAWAH-Puncak ritual Robo-Robo tahun 2016 dipastikan meriah, yang akan dihelat Pengkang terbesar dan terpanjang se-Nusantara yang digagas oleh Dra. Haerany pemilik Pondok Pengkang, yang terletak di Jalan Raya Desa Peniti Luar, Kecamatan Siantan, Kabupaten Mempawah, pada Rabu, (30/11).

Menurut Abdul Khahar, bagian seksi seni budaya hiburan rakyat dan juga Ketua MABM Kecamatan Siantan, Kabupaten Mempawah, yang jelas dalam acara tahunan event Robo-Robo di Kecamatan Siantan 2016 saat ini meriah dibanding tahun sebelumnya.

Acara tetap di adakan di pelabuhan Kuala, Kabupaten Mempawah, juga akan dimeriahkan acara parade musik dan kesenian serta hiburan rakyat mendatangkan artis ibu kota Jakarta.

“Selama tiga malam di hari penutupan acara mendapat izin 10 hari dalam acara ritual Robo-robo dan hiburan rakyat Kata Abdul Khahar pada awak media Beritaborneo.id.com

Kata Abdul Khahar, Alhamdullilah dukungan serta partisipasi masyarakat dan Muspida Mempawah serta Muspika Siantan setempat dapat terlaksana dengan lancar. (Ahmad Johandi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *